Bawa Semangat Perubahan, Adhy Sarphio Resmi Lamar Kursi Wali Kota Lewat Gerindra
Pangkalpinang – Kontestasi Pilkada ulang Kota Pangkalpinang 2025 kian semarak. Salah satu tokoh muda yang mulai mencuri perhatian, Adhy Sarphio, secara resmi mengembalikan formulir pendaftaran sebagai bakal calon Wali Kota…
