Resmikan Sumur Bor Di Ponpes Syaikhona Kholil Pangkalpinang, Irjen Pol Hendro : Semoga Bermanfaat Bagi Santri/Wati
Kapolda Bangka Belitung Irjen Pol Hendro Pandowo kembali meresmikan sumur bor keempat yang dibangun melalui Direktorat Lalu Lintas Polda Babel. Sumur bor keempat ini dibangun di Pondok Pesantren (Ponpes) Syaikhona…
