Polres Bangka Tengah Lakukan Himbauan Terkait Aktivitas Tambang Ilegal di Desa Celuak
Bangka Tengah – Kepolisian Resor Bangka Tengah terus berupaya menjaga ketertiban dan keamanan di wilayah hukumnya. Pada Senin (3/11/2025) sore, personel Polres Bangka Tengah melaksanakan kegiatan himbauan tambang ilegal yang…
